Home » » Kelas Kerjasama PT. PLN (Persero) 2013

Kelas Kerjasama PT. PLN (Persero) 2013

Written By Depid on Friday, February 8, 2013 | 10:20 AM

Kuliah kelas kerjasama PT. PLN (Persero) untuk angkatan tahun 2013-2014 ternyata masih ada. Dari berbagai informasi yang saya dapat, ITS dan UNDIP masih membuka kelas kerjasama D3 PLN. Setelah mengoprek lagi lebih dalam, ternyata kelas tersebut ada karena hasil Uji Petik yang telah dilakukan pihak PLN terhadap mahasiswa D3KPln. Dari Info yang telah saya dapat dari berbagai sumber, 5 besar kampus terbaik dalam uji petik, akan di tambah lagi untuk pembukaan kelas kerjasama PT. PLN (Persero). Kelima kampus tersebut adalah:



  1. PNB (Politeknik Negeri Bali)
  2. ITS (Institut Teknologi Sepuluh Nopember)
  3. UNDIP (Universitas Diponegoro)
  4. POLINES (Politeknik Negeri Semarang)
  5. -
Untuk yang menempati posisi kelima, saya sendiri masih belum tau. Hal di atas saya tulis dari berbagai sumber, analisa, dan musyawarah dengan teman saya. Terimakasih, semoga dapat membantu adik-adik yang  sudah kelas XII dan ingin melanjutkan di kelas kerjasama PT. PLN (Persero). 

Untuk informasi seputar tes-tes yang akan dihadapi, bisa baca selangkapnya di sini. Sukses selalu, semoga UN lancar...

11 comments:

  1. peluang di jawa sama di bali bagusan mana mas kelihatannya ?

    ReplyDelete
  2. @aldiyan dwi: Untuk peluang sama saja... Dari tahun ke tahun yang daftar di universitas manapun pendaftarnya selalu banyak... Semangaaaat

    ReplyDelete
  3. jadi informasi ini dapat darimana mas?? mohon di share dong kejelasannya. thanks

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dari teman saya mbak, di pajang di papan pengumuman gitu

      Delete
  4. mas sekedar tambahan, di polinema dan pnup masih buka kelas kerjasama pt pln

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya ternyata gan... saya baru tahu kemarin pas marak2nya tes.... Terumakasih tambahannya. :)

      Delete
  5. kalo soal2 uji petiknya gimana mas ? mohon infonya dong

    ReplyDelete
    Replies
    1. Untuk uji petik sendiri saya belum mengalami nya mas, kakak tingkat saya yang baru lulus kemarin yang merasakan tes uji petik

      Delete
  6. kak minta password soal d3kpln polines / undip yang udah sya download... atau sya minta soal yang 2015.. tolong ya kak..

    achmadroudhoh@gmail.com

    ReplyDelete

Jika ada yang masih kurang jelas, silahkan untuk bertanya pada kolom komentar di atas atau dengan menghubungi saya di halaman kontak.

1. Centang kotak "Notify me" untuk mendapatkan notifikasi komentar.
2. Semua komentar dengan menambahkan link akan dihapus dan tidak ditindaklanjuti

close